Palembang – Segenap COMNETS – ACM Student mengucapkan Selamat dan Sukses kepada Mulyati, SE., M.T.I. yang merupakan Mahasiswa Program Doktor Ilmu Teknik BKU Teknik Informatika Universitas Sriwijaya sekaligus Peneliti di COMNETS Research Group yang telah berhasil menyelesaikan Cyber Awareness Challenge dari DoD USA serta memperoleh penghargaan Indonesian Woman in Cybersecurity oleh Badan Siber dan Sandi Negara pada tanggal 16 Mei 2024.
Kontak Media: UNSRI ACM Student Chapter
Email: acm@student.unsri.ac.id
Instagram: infosec_unsri